Skip to main content

Posts

KOMUNIKASI BISNIS MEMILIKI SYARAT, FUNGSI, DAN KENDALA YANG BERKAITAN DENGAN PERTUKARAN INFORMASI

Komunikasi bisnis adalah proses pertukaran pesan atau informasi untuk mencapai efektivitas dan efisiensi produk kerja di dalam struktur (jenjang / level) dan sistem organisasi yang kondusif. Dalam kegiatan komunikasi bisnis, pesan hendaknya tidak hanya sekedar informatif, yaitu agar pihak lain mengerti dan tahu, tetapi juga haruslah Persuasif, agar pihak lain bersedia menerima suatu paham atau keyakinan atau melakukan suatu perbuatan atau kegiatan. 7 syarat pesan 1. Lengkap Suatu pesan atau informasi dapat dikatakan lengkap, bila berisi semua materi yang diperlukan agar penerima pesan dapat memberikan tanggapan yang sesuai dengan harapan pengirim pesan 2. Singkat Suatu pesan dikatakan concise bila dapat mengutarakan gagasannya dalam jumlah kata sekecil mungkin (singkat, padat tetapi jelas) tanpa mengurangi makna, namun tetap menonjolkan gagasannya. 3. Pertimbangan Penyampaian pesan, hendaknya menerapkan empati dengan mempertimbangkan dan mengutamakan pen...

SYARAT- SYARAT BERITA YANG LAYAK DILIPUT/ DIPUBLIKASIKAN

KELAYAKAN BERITA. kelayakan  berita  sangat  Penting. Suatu peristiwa diliput jika dianggap punya arti penting bagi mayoritas khalayak pembaca, pendengar, atau pemirsa. Tentu saja, media tidak akan rela memberikan space atau durasinya untuk materi liputan yang remeh. Kenaikan harga bahan bakar minyak, pemberlakuan undang-undang perpajakan yang baru, kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), dan sebagainya, jelas penting karena punya dampak langsung pada kehidupan khalayak. 1.   AKTUAL Suatu peristiwa dianggap layak diliput jika baru terjadi. Maka, ada ungkapan tentang berita ā€œhangat,ā€œ artinya belum lama terjadi dan masih jadi bahan pembicaraan di masyarakat. Kalau peristiwa itu sudah lama terjadi, tentu tak bisa disebut berita ā€œhangat,ā€ tetapi lebih pas disebut berita ā€œbasi.ā€  2.  UNIK  Suatu peristiwa diliput karena punya unsur keunikan, kekhasan, atau tidak biasa. Orang digigit anjing, itu biasa. Tetapi, orang mengigit anj...

DEVENISI KOMUNIKASI BISNIS DAN PEMASARAN BESERTA HAMBATAN DAN UNSUR- UNSUR DALAM KOMUNIKASI BISNIS

KOMUNIKASI  BISNIS *  Devinisi : 1.  Komunikasi bisnis adalah pertukaran gagasan, pendapat, informasi, instruksi yang memiliki tujuan tertentu yang disajikan secara personal atau impersonal melalui simbol - simbol atau sinyal.  2.   Komunikasi yang digunakan dalam dunia bisnis yang mencakup berbagai macam bentuk komunikasi, baik komunikasi verbal maupun komunikasi nonverbal untuk mencapai tujuan tertentu. *  Komunikasi adalah bisnis dan bisnis adalah komunikasi . PEMASARAN Proses sosial dan manajerial yang membuat individu dan kelompok memperoleh apa yang mereka butuhkan serta inginkan lewat penciptaan dan pertukaran timbal balik produk dan nilai dengan orang lain. Proses mengembangkan dan memelihara strategi yang cocok antara tujuan dan kemampuan organisasi serta peluang pemasaran yang berubah. *   Hambatan dalam proses komunikasi 1. Hambatan Teknis Hambatan ini timbul karena lingkungan yang member...

14 TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR / TEKNIK PENGOPERASIAN KAMERA LENGKAP.

  Langkah- Langkah  Pengambilan  gambar 1 . RTFM (REAL TIME FLOOR                           MONITORING)     Pelajari bagian kecepatan shutter atau shutter speed, kemudian coba untuk mengambil gambar didalam dan diluar ruangan, coba pelajari menu-menu yang ada dalam kamera Anda. Sebagai langkah awal Anda bisa membaca buku panduan manualnya sebanyak 2 kali, agar Anda lebih mudah untuk memahami pengoprasiannya. 2.    PERSIAPAN Memiliki tahap perencanaan karena tidak semua tunas yang spontan. Sedikit persiapan tidak sama dengan yang tidak ada persiapan sama sekali. baik untuk memiliki pikiran yang telah ditetapkan tentang apa yang akan Anda shooting. Miliki sebuah gagasan tentang bagaimana aliran video secara umum. 3.   HINDARI  ZOOMING IN DAN OUT          TERLALU BANYAK Digital camcorder saat ini banyak diproduksi deng...

PT DANONE DENGAN PROGRAM SATU UNTUK SEPULUH LENGKAP DENGAN ANALISIS SWOT

PT. Danone Aqua dengan program ā€œSatu untuk Sepuluhā€ Program ā€œSatu untuk Sepuluhā€ merupakan program   penjangkauan masyarakat yang bertujuan untuk         mempromosikan hidup sehat dengan menyediakan     akses air bersih dan pendidikan kesehatan. Untuk        setiap liter produk AQUA berlabel khusus yang dijual, program ini berkomitmen memberikan 10 liter air      bersih kepada masyarakat yang membutuhkan.  Program ini dilakukan  berdasarkan  alasan  sebagai  berikut: 1.   Masalah kelangkaan air tetap        menjadi suatu tantangan besar        yang harus ditangani melalui        pendekatan baru. 2.  Program ini sejalan dengan     semangat kelanjutan dan tujuan.                   pendekatan. Penting untuk ...

KOMUNIKASI BISNIS E- COMMERE MEMILIKI 3 TIPE KHUSUS DAN KARAKTERISTIK SAAT IMPLEMEMTASI / PENERAPAN

Komunikasi Bisnis dan E – Commerce Segala bentuk transaksi perdagangan atau perniagaan barang dan jasa dengan menggunakan media elektronik Di dalam e-commerce, para pihak yang melakukan kegiatan perdagangan / perniagaan hanya berhubungan melalui suatu jaringan publik (public network) yang dalam perkembangan terakhir menggunakan media internet. E-commerce adalah kegiatan-kegiatan bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen dan suatu komunitas melalui transaksi elektronik serta perdagangan barang, layanan dan informasi yang dilakukan secara elektronik. Sistem E-commerce dapat diklasifikasikan kedalam tiga tipe aplikasi, yaitu : a. Electronic Markets (EMs),  yaitu sebuah sarana yang menggunakan teknologi informasi dan komunikasi untuk melakukan atau menyajikan penawaran dalam sebuah segmen pasar, sehingga pembeli dapat membandingkan berbagai macam harga yang ditawarkan.  b. Elektronic Data Interchange (EDI), adalah sarana untuk mengefisienka...

ANALISIS SWOT PT PEGEON/ PERUSAHAAN BEDAK.

  STRENGTHS / KELEBIHAN PT. Pigeon berdiri tahun 1957. Memenuhi kebutuhan para ibu di seluruh dunia dengan memproduksi produk berkualitas tinggi,user-friendly for baby and teens. Mendapat penghargaan oleh Frontier Consulting Group PT. Pigeon sebagai Top Brand for Kids & Teens 2014.  WEKNESSES / KEKURANGAN Tahun 2000an  PT. Pigeon mengeluarkan produk bedak  padat untuk wanita  remaja, namun bedak  padat itu diisukan mengandung pewarna pakaian  yang berbahaya bagi kulit.  OPPORTUNITLES / PELUANG Mendapatkan kepercayaan dari masyarakat sebagai produk unggulan yang aman dan terpercayaa kualitasnya. SHREATS/ ANCAMAN Banyaknya produk  pesaing yang serupa seperti Huki, Dodo  dan Cussons. Disini dilakukan analisa-analisa yang mengarah kepada : 1. Bagaimana sikap kerja para karyawannya. 2. Faktor apa saja yang disenangi ataupun tidak disenangi oleh  para karyawannya. 3...