Skip to main content

Posts

Showing posts from February 9, 2020

SECARA ANATOMIS SEL DIBAGI MENJADI 3 BAGIAN SELAPUT PLASMA, SITOPLASMA, INTI SEL ( NUKLEUS)DAN FUNGSINYA

Setiap sel memiliki kemampuan-kemampuan berikut : 1 Bereproduksi dengan cara membelah diri. 2. Metabolisme,. 3. Pembuatan protein-protein, 4. Memberikan respon terhadap rangsangan eksternal dan internal seperti perubahan temperatur, pH atau kandungan nutrisi. 5. Mengatur lalu lintas vesikel. Selanjutnya disimpulkan bahwa sel terdiri dari kesatuan zat yang dinamakan Protoplasma. Istilah protoplasma pertama kali dipakai oleh Johannes Purkinje; menurut Johannes Purkinje protoplasma dibagi menjadi dua bagian yaitu Sitoplasma dan Nukleoplasma. Secara anatomis sel dibagi menjadi 3 bagian, yaitu: 1. Selaput Plasma (Plasmalemma) Yaitu selaput atau membran sel yang terletak paling luar yang tersusun dari senyawa kimia Lipoprotein Fungsi dari selaput plasma ini adalah menyelenggarakan Transportasi zat dari sel yang satu ke sel yang lain. Khusus pada sel tumbahan, selain mempunyai selaput plasma masih ada satu struktur lagi yang letaknya di luar s...